Universitas di Wilayah Tegal yang Terkenal

Wilayah Tegal yang terletak di Pantura memiliki berbagai perguruan tinggi unggulan baik yang terakreditasi  maupun beleum terakreditasi.  Perguruan tinggi yang berada di wilayah tegal ada yang Negeri maupun swasta yang berkualitas dan tidak kalah dengan kampus lainya.

Kota Tegal ini terdiri dari 18 Kecamatan yang di dalamnya terdapat perguruan-perguruan tinggi. Anda bisa menemukan  Anda bisa menemukan politeknik, sekolah tinggi, akademi, dan universitas yang menawarkan beragam jurusan dengan biaya bervariasi.

Kampus Tegal

Di Wilayah tegal terdapat berbagai macam kampus  dan di domisili oleh kampus swasta. Namun untuk soal biaya yang tidak semuanya mahal dan ada juga kampus dengan enawaran biaya kuliah dengan sistem cicilan. Tanpa harus pergi jauh ke Kota Orang di Wilayah Tegal juga sudah banyak kampus dengan akreditasi yang bak dan biaya yang terjangkau.

Daftar Perguruan Tinggi di Tegal

Perguruan tinggi di tegal juga tidak kalah bagusnya dengan kampus di luar sana. Fasilitas  belajar yang cukup lengkap dan beragam sesuai dengan jurusan yang di tawarkan. Berikut ini beberapa nama kampus di Tegal Jawa Tengah Beserta alamat, Program Stusi dan Profil Singkat.

1.        Politeknik Muhammadiyah Tegal

Kampus Politeknik Muhammadiyah Tegal merupakan perguruan tinggi yang berdiri pada tanggal 20 April 2009. Kampus ini terletak di Jalan Wahid Hayim No 1 Tegal.

Program studi yang terdapat pada Perguruan tinggi Politeknik Muhammadiyah yaitu Teknik Elektro, Politeknik Muhammadiyah Tegal, Teknologi Tekstil, Desai Produk dan Akuntasni.

Untuk info lebih lengkap bisa di cek di alamat www.polmuh-tegal.ac.id.

2.        Universitas Bina Sarana Informatika

Kampus Universitas Bina Sarana Informatika atau biasa di sebut dengan UBSI dan orang orang biasa mengenal dengan tag line Kuliah??? BSI Aja!. Merupakan Kampu yang terbesar di Indonesia dan Terdapat di berbagai wilayah d Indonesia mulai dari kampus UBSI Solo, UBSI  Yogyakarta,  Pontianak, Jakarta dan di wilayah lainya. Kampus UBSI juga terdapat d Wilayah Tegal tepatnya di Jalan Sipelem No.22 Kec. Tegal Barat Kota Tegal.

Kampus dengan akreditasi Baik dan dosen dosen yang kompetensi dalam bidangnya menyedakan 3 program studi diantanyara Program Studi Sistem Informasi, Program Studi Sistem Informasi Akuntansi dan Program Studi Teknologi Komputer dengan akreditasi Baik.

Untuk Info kampus lengkapnya bisa cek di alamat www.bsi.ac.id.

3.        Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan

Kampus ini merupakan perguruan tinggi negeri yang pengelolaanya di lakukan oleh kementrian Perhbungan. Kampus Politeknik Keselamatan Transportasi Jalan beralamat di Jalan Semeru No 3 Tegal.  Awal mula kampus ini bernama Pusdik Perhubungan Darat sebelum menjadi Politeknik dan di bawah Lembaga Pendidikan Perhubungan Darat Jakarta.

4.        Akademik Perikanan Baruna

Kota Tegal terkenal dengan kota Pesisir dan di wilayah Kota Tegal juga terdapat perguruan tinggi perikanan yaitu Akademik Perikanan Baruna. Akademik swasta ini menjadi tempat pelaksanaan pendidikan ilmu perikanan yang terkenal di Kota Tegal. Kampus ini Terletak di Jalan Jatibarabf-Slawi Km 4 Dukuhwaru, Slawi Kabupaten Tegal.

5.        AMIK YMI Tegal

Perguruan tinggi AMIK YMI Tegal atau kepanjangan dari Akademik Manajemen Infromatika dan Komputer YMI merupakan perguruan tinggi di tegal yang berbentuk akademi dan merupakan  perguruan tinggi swasta. Berdiri sejak tanggal 04 Februari 1993 yang beralamat di Jalan Raya Dampyak Km 4, Tegal. AMIK YMI Tegal ini membuka Jurusan Manajemen Informatika pada jenjang D1 dan Manajement Informatika pada jenjang D3.

Nah adanya informasi Daftar Nama Kampus terbaik di Kota Tegal di atas . Semoga bisa sedikit membantu  Kalian yang sedang mencari Kampus dan Program studi yang di inginkan. Paling tidak ada sedikit gambaran dari beberapa kampus yang terdapat di Tegal.

 

Posting Komentar (0)
Lebih baru Lebih lama